Assalamualaikum Sobat Syariah…
Kali ini Sobat Syariah ada berita baik loh terkait GiveAway yang diadakan di salah satu sosial media, sebelum membahas siapa aja nih nama-nama pemenang dari GiveAway nya mari kita bahas dahulu bagaimana sih kegiatan tersebut, mari kita ulas yaa.. Sobat Syariah.
Pada Bulan Ramadhan yang penuh Berkah ini salah satu sosial media Sobat Syariah yaitu di Instagram telah mengadakan GiveAway terkait momentum pada bulan Ramadhan dan berhadiah yang menarik. GiveAway ini dilaksanakan pada periode 5 April – 11 April 2023. Mekanisme dari GiveAway nya yaitu dengan menjawab pertanyaan yang sudah diberikan dengan baik dan benar. Kemudian, untuk mengikuti GiveAway ini memiliki beberapa syarat yaitu :
- Follow instagram Sobat Syariah.
- Menjawab pertanyaan dikolom komentar, disertakan hastag (#THRRamadhanSobat) dan tag 3 teman agar tau informasi terkait GA ini.
- Jangan lupa like, komen, dan share setiap postingan Sobat Syariah, agar peluang menjadi pemenang semakin banyak.
Dengan adanya GiveAway yang diadakan oleh Sobat Syariah cukup banyak mengundang peserta hingga mencapai ratusan peserta yang turut berkontribusi dalam GiveAway ini, dengan ratusan peserta itu ada beberapa nama-nama pemenang yang berhasil menjawab dan juga cukup aktif dalam menshare dan mantion, berikut nama-nama akun pemenang dari GiveAway diantaranya:
-
@nada.varisha
-
@rasyid_hilal
-
@Wvia.ummu_khalif
Congratulations!!… untuk para pemenang GiveAway semoga dari event yang diadakan oleh Sobat Syariah ini bisa menambah ilmu, wawasan dan semoga juga bermanfaat untuk kita semua. Nantikan next event yang menarik dan bermanfaat lagi ya.. Sobat Syariah.
Sobat Syariah bisa membaca artikel menarik lainnya disini yaa: https://sobatsyariah.id/index.php/articles/